Pages - Menu

Rabu, 18 Januari 2012

Keberadaan kalian terlalu FRONTAL

Setelah lama berkutat dengan tugas, akhirnya gue bisa nge-blog lagi. Tanpa banyak kata pengantar, pada kesempatan kali ini gue mau ngebahas tentang "Anak Anti Alay" yang ada di kota gue yang tercinta, yaitu Padang yang Kujaga dan Kubela.




Kalau dilihat2 dari namanya, pasti kita berpikiran mereka adalah kumpulan anak2 yang anti dengan "alay", dan so pasti mereka bukanlah anak "alay".
Tapi setelah gue observasi, ternyata kebanyakan dari mereka adalah anak alay atau mantan anak alay. Bayangin aja, tag namenya "anak anti alay", tapi kok ngomongnya pake "ea, sich, nicc, adha, ajha, aq, qw"? Hahahahahahaha :))
Trus kalau foto2, gaya nya pasti monyongin bibir, baik via webcam ataupun via kamera, baik itu cowok ataupun cewek.
Terbukti banget bahwa kalian hanya sekumpulan anak2 alay yang mencari sensasi dengan membuat sebuah perkumpulan dengan nama "anak anti alay".
Lagian apa juga sih yang bakal kalian dapat dengan membuat perkumpulan seperti itu?
Palingan kalian hanya akan mendapat cacian dan makian yang tak akan berhenti. Naik dari kalngan orang biasa, maupun anak "alay" tersebut.
Klik disini kalau pengen liat perkumpulan mereka!

Kalian tau gak alay itu apa sih?
Kalau gak, liat aja postingan gue di blog gue ini. Kalian bakal tau apa itu alay, dan apa aja ciri2 anak alay.
Keberadaan kalian itu TERLALU FRONTAL dengan keadaan kalian.
Mending bubar aja deh. Tamatin sekolah dulu, jadi orang sukses, nah abis itu baru kalian bahas tentang "anti alay".

Sekian opini gue tentang "anak anti alay".
Nantikan postingan selanjutnya.
:)